Seperti namanya, ponsel ini memang dikhususkan untuk musik, beberapa fitur dan teknologi yang disuntikkan kedalamnya adalah teknologi yang berkaitan dengan musik, misalnya saja pemutar musik Sound Alive & SRS dan tak lupa seperti ponsel musik lainnya, terdapat tombol musik khusus yang bisa mempercepat kamu untuk mengakses media player.
Meski begitu, ukuran RAM yang dibawanya ternyata cukup besar juga, untuk ukuran ponsel low-end Galaxy Music menyediakan ruang hingga 512MB dan memori internal sebesar 4GB. Tapi tentu selalu ada pilihan untuk meningkatkan kapasitas penyimpanannya bahkan hingga 32GB. Ukuran ini memang dirancang khusus berukuran besar untuk menampung banyak musik didalam Galaxy Music.
Menariknya, dibagian atas Samsung Galaxy Music terdapat proyektor 9-lumen. Sedangkan baterainya berkapasitas 1300mAh. Sayang, mengenai harga kami tidak mengetahui pasti karena pihak Samsung tidak menyebutkannya. Namun kita tahu pasti saat peluncurannya di Indonesia nanti Samsung Galaxy Music akan dibandrol dengan harga yang cukup murah.,
1 comments:
Almost Nothing To Say, Have Been Waiting Too Long For This Music Phone.
Post a Comment
Mari Berkomentar
Ayo berpartisipasi mengeluarkan pendapat pribadi tentang gadget keren ini. Komentar yang baik adalah komentar yang sesuai dengan topik artikel diatas. Tolong berkomentar sesuai dengan budaya ketimuran yang kita miliki. Jangan menebar benci, ejekan, cacian atau makian terhadap sesama umat manusia baik itu tentang agama, ras, suku atau golongan tertentu
Kolom komentar dibawah kami sediakan untuk pembaca yang ingin berdiskusi, bertanya, berbagi ide dan pengetahuan dengan tim BukuGadget.com atau pembaca lainnya.
Panduan Berkomentar:
Masukkan komentar, lalu pilih profil komentar kamu pada opsi "Beri Komentar Sebagai". Jika tidak memiliki salah satu dari profil diatas, pilih "Name/URL" dan isi Nama, form URL kosongkan saja. Lalu tekan "Publikasikan". Untuk membalas komentar seseorang, klik "Balas"
PENTING :
1. Untuk mengetahui jawaban dari tim BukuGadget atas pertanyaan kamu, bookmark (CTRL+D) halaman situs ini untuk mempermudah kamu mengakses kembali laman situs ini. Pertanyaan kamu akan dijawab maksimal 1x24 jam.
2. Masukkan "Nick Name" atau "Nama" kamu agar tidak terjadi kesalah pahaman dengan komentar dari pembaca lain saat kami membalas komentar kamu.